Anak Laki – Laki Mafeking Kita mempunyai suatu contoh bagaimana anak laki – laki dapat berguna dalam dinas aktif, ketika dibentuk korps dalam pertahanan Mafeking dari tahun 1899 – 1900, selama perang Afrika Selatan. Tidak ada seorang pun yang mengira bahwa kota ini diserang oleh musuh. Ternyata dalam peperangan bagaimana kamu bersedia untuk apa yang mungkin, tidak hanya untuk apa yang tentu akan terjadi. Kita tahu bahwa Mafeking akan diserang. Kita memerintahkan kepada garnisun kita untuk segera pergi ke tempat – tempat yang harus dilindungi kira – kira 700 orang terlatih polisi serta barisan suka rela. Kemudian kita mempersenjatai orang kota yang berjumlah kira – kira 300 orang. Diantara mereka ada yang telah berpengalaman dalam peperangan serta dapat mengatasi kesukaran – kesukaran. Kebanyakan mereka itu pelayan – pelayan toko, pegawai kantor dan lain – lain yang belum pernah memegang senapan. Kita hanya mempunyai kira – kira seribu orang yang mempertahankan kota itu, yang l
A. Peristiwa KIM Salah satu contoh baik yang dapat dilakukan oleh seorang pramuka terdapat dalam cerita Rudyard Kipling dari Kim. Kim atau nama lengkapnya Kimball O’Hara adalah anak seorang Sersan Resimen Irlandia di India. Ayah dan ibunya meninggal ketika ia masih kecil dan ia diasuh oleh bibinya. Semua teman bermainnya adalah anak – anak penduduk asli. Dengan demikian ia belajar berbicara bahasa mereka dan mengenal cara – cara mereka. Ia menjadi teman baik dari seorang pendeta pengembara dan berpergian dengannya ke seluruh India Utara. Kebetulan suatu hari ia berjumpa dengan resimen ayahnyadahulu yang sedang berjalan. Tetapi ketikaia mengunjungi kemah, ia ditangkap karena disangka pencuri. Surat kelahiran serta surat – surat lainnya ada padanya dan setelah resimen mengetahui bahwa ia termasuk golongan mereka, lalu diasuh san mulai dididiknya. Waktu liburan ia pergi dan Kim berpakaian seperti orang India dan seperti seorang penduduk asli. Kemudian ia berkenalan dengan seorang y